Senin, 20 September 2021

Sing a Song


| I LIKE RED | grow with English page 28 | grade 3

Setelah kita bersenang-senang sejenak dengan lagu ini, kita melanjutkan belajar bertanya jawab tentang beberapa kegiatan yang kita sukai atau tidak kita sukai.
Pertanyaan yang mudah untuk dijawab yang akan kita coba adalah pertanyaan tertutup, dimana penjawab hanya memilih ya atau tidak. (yes or no)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Game 1

 "Ayo kita istirahat sebentar! Sambil bermain tebak-tebakan binatang, kita bisa mengingat kembali pelajaran tadi. Siap menirukan suar...